Bab 2507 Disedot ke dalam lubang hitam

Namun sebelum mereka tiba di sisi Dave, terlihat sebuah lubang hitam muncul di langit, dan sebuahkekuatan hisap yang sangat besar muncul, tubuh Dave seketika disedot ke dalam lubang hitam itu!

“Dave…”

Yuki tanpa ragu-ragu melompat ke arah lubang hitam itu!

“Tuan…”

Phoenix api juga langsung menerjang ke lubang hitam tersebut!

Sementara beberapa Tetua Klan Pemurnian Senjata langsung menjadi bersemangat saat melihatlubang hitam yang muncul itu : “Portal sudah terbuka, ayo kita segera pergi…”

Tetua Ufama Klan Pemurnian Senjata berkata lalu langsung melesat ke dalam lubang hitam!

Beberapa tetua lainnya juga para tahanan dari Alam Surgawi seketika menyusul!

Di saat orang-orang itu bergegas masuk ke lubang hitam, mereka tidak menyadari bahwa tempat dimana Robin terkulai, juga ada sebuah titik cahaya yang tersedot masuk ke dalam lubang hitam.

Jovin dan yang lainnya melihat portal menuju Alam Surgawi dan terdiam untuk sejenak!

Alam Surgawi adalah tempat yang mereka impi-impikan, sekarang portalnya sudah terbuka di depanmata mereka, namun mereka malah ragu-ragu, mereka tidak tahu dengan kekuatan mereka apakahmereka bisa bertahan hidup di Alam Surgawi?

Dan sekarang energi spiritual juga telah dibangkitkan kembali, mungkin berkultivasi di dunia fana jugabukan pilihan yang buruk!

Di saat Jovin dan yang lainnya ragu-ragu, Ava memanfaatkan kelengahan Jovin untuk melompat kedalam lubang hitam itu!

“Putriku…”

Jovin yang melihat hal itu awalnya ingin mengejar dan mencoba meraih Ava, tapi sayangnya setelahAva masuk ke dalam lubang hitam itu, lubang hitam itu menghilang dan Jovin tidak sempatmengejarnya!

Melihat lubang hitam yang menghilang, Jovin merasa sangat khawatir dalam hatinya, dia sangatkhawatir akan keselamatan Ava!

Tapi sekarang lubang hitamnya telah menghilang, khawatir pun tidak ada gunanya!

Jadi Jovin dan yang lainnya saling menatap satu sama lain dengan para anggota Sekte Hati Iblis, lalumereka semua beranjak pergi!

Penyihir Agung merasa khawatir di dalam hatinya, hidup dan mati Dave tidak jelas sementara segel dibenaknya masih belum dihilangkan, entah dirinya bisa bertahan hidup berapa lama!

Bab 2507 Disedot ke dalam lubang hitam

Segera, Penyihir Agung membawa para anggota Sekte Hati Iblis untuk pergi!

“Wenny, ayo kita juga segera kembali untuk memberitahukannya pada Kak Bella dan yang lainnya…”

Elena memanggil Wenny dan bergegas kembali ke Klan Raja Naga di Kota Gama dengan segera.

Kota Gama, Klan Raja Naga!

Kepulangan Elena dan Wenny membuat Klan Raja Naga di Kota Gama menjadi gempar!

Saat mengetahui Dave disedot oleh lubang hitam itu, dan Yuki melompat masuk ke dalam lubanghitam demi menyelamatkan Dave, Bella dan sekelompok gadis itu merasa sangat cemas,

“Kak Bella, apa yang harus kita lakukan? Kita harus memikirkan cara untuk menyelamatkan Dave!”

Sekelompok gadis itu menatap Bella.

Saat Dave tidak ada, para gadis itu akan mendengarkan perkataan Bella, karena Bella sendiri pernahmenjadi pemimpin istana dan memiliki lebih banyak pengalaman dalam menangani berbagai hal!

“Sekarang kita tidak boleh panik, jangan tergesa-gesa dan harus tetap tenang, masalah ini janganberitahukan dulu pada Ibu, agar dia tidak menjadi cemas setelah mengetahuinya!”

Bella memutar otaknya dan berkata dengan cepat!

Sejak Dave melakukan hubungan itu dengan mereka semua, para gadis itu sudah memanggil Esterdengan sebutan Ibu!

“Sekarang yang harus kita cari tahu adalah, ke mana sebenarnya lubang hitam itu mengarah? Tanpatujuan, kita juga tidak mungkin bisa mencarinya!”

Kata Nora!

“Saya juga tidak tahu mengarah ke mana lubang hitam itu, hanya saja saya mendengar merekamengatakan sesuatu tentang Alam Surgawi, dan saya juga tidak mengerti!”

Elena tidak tahu tentang Alam Surgawi karena dia baru pertama kali mendengarnya!

“Alam Surgawi?” Bella mengernyitkan keningnya: “Tempat itu, sepertinya saya pernah mendengarTuan Graham membicarakannya di tengah-tengah latihan beberapa kali!”

“Saya tahu, Alam Surgawi adalah tempat suci bagi para kultivator abadi, dengar-dengar para kultivatordi alam rahasia selalu ingin pergi ke Alam Surgawi, hanya saja bagaimana cara pergi ke AlamSurgawi, saya juga tidak tahu!”

Bagaimana pun Nora adalah orang yang tinggal di alam rahasia, jadi dia memiliki sedikit pengetahuan.tentang Alam Surgawi!

“Kalau tidak tahu cara menuju Alam Surgawi, bagaimana bisa menyelamatkan Dave?”

Kata Helen!

“Sekarang Tuan Graham juga telah pergi, kita harus bertanya pada siapa?”

Bab 2507 Disedot ke dalam lubang hitam

Bella tampak sedih, dia tidak tahu harus berbuat apa, jika Tuan Graham masih ada di sini makamereka bisa pergi dan meminta bimbingan Tuan Graham!

Tip: You can use left, right keyboard keys to browse between chapters.Tap the middle of the screen to reveal Reading Options.

If you replace any errors (non-standard content, ads redirect, broken links, etc..), Please let us know so we can fix it as soon as possible.

Report